Laman

Rabu, 30 Desember 2020

8 alumni Grab yang kini bikin startup sendiri

Halo Streight Face,

Selama periode September hingga Oktober tahun ini, artikel kami tentang kisah alumni Grab yang kini sukses dan bahkan punya startup sendiri, jadi artikel yang paling menarik di mata pembaca. Selain itu, ada juga analisis tentang startup jasa kurir yang tumbuh pesat hingga alasan dompet digital di Indonesia sulit jadi super-app

Selengkapnya, bisa kamu cek di bawah! 

— Diah, Tech in Asia

SEPTEMBER - OCTOBER RECAP


8 alumni Grab yang dirikan startup sendiri

Di dunia startup, ada istilah "mafia"digunakan untuk menyebut karyawan dari dari perusahaan besar, tetapi sukses dan menjadi tokoh penting di ekosistem startup karena mendirikan startup sendiri. 

Grab sebagai salah satu perusahaan teknologi yang memiliki pengaruh kuat di Asia Tenggara juga tidak luput dari peristiwa ini. Simak siapa saja alumni Grab yang menduduki jabatan manajerial hingga bikin startup sendiri di sini
 

Kenapa startup jasa kurir tumbuh lebih cepat dibandingkan vertikal logistik lain

Menurut riset, investasi untuk startup logistik di Asia Tenggara di periode paruh pertama tahun ini tetap tumbuh meski dihantam pandemi. Yang menarik, startup last mile delivery (jasa kurir) lebih cepat berkembang ketimbang startup lain. Simak analisisnya di sini


Peluang yang belum dieksploitasi startup edtech di Indonesia

Indonesia disebut punya demografi yang cocok dan sangat memerlukan industri teknologi. Hal ini, jadi alasan kenapa startup edtech punya potensi buat berkembang. Namun, masih ada banyak tantangan yang harus diselesaikan oleh startup pendidikan di negara ini. Baca lebih lengkap ulasannya di sini


Alasan ShopeePay lebih unggul dari OVO dan Gopay selama pandemi

Riset dari dua lembaga analisis pasar menyebut ShopeePay jadi dompet digital yang paling populer, bahkan lebih unggul dari OVO dan Gopay. Ada dua strategi yang diterapkan Shopeepay hingga jadi e-wallet yang nilai transaksinya paling besar selama pandemi. Cek selengkapnya di sini


Kenapa dompet digital di Indonesia sulit jadi super-app?

Jika artikel di atas membedah alasan kenapa ShopeePay jadi e-wallet yang paling unggul, artikel ini justru akan mebahas bagaimana dompet digital di Indonesia masih sulit untuk meraih status super-app. Kamu bisa membaca analisis lengkapnya di sini

EDITORIAL RECAP

[Opini] Startup yang Patah, Tumbuh, Hilang Berganti Sepanjang 2020


2020 ini memang tahun yang berat bagi semua sektor. Tetapi di tahun ini pula karakter startup yang sejati sebagai pembawa inovasi dan pantang menyerah di tengah pasar yang tak pasti terlihat jelas. 

Simak opini dari editorial terkait kisah jatuh bangun serta pertumbuhan startup selama 2020 di sini. 

LOKER MINGGU INI

Terima kasih karena kamu sudah baca sampai habis. Newsletter ini dibuat dengan cinta (dan sedikit kafein) oleh tim marketing Tech in Asia Indonesia. Sampaikan kritik, saran, dan komentar kamu seputar newsletter kami lewat form ini.

Jangan sampai ketinggalan berita harian seputar industri startup Indonesia. Simpan email indonesia@techinasia.com ke kontakmu, atau pindahkan email ini ke primary inbox.

Tidak ingin menerima semua email dari kami lagi? Kamu bisa berhenti berlangganan newsletter (tentunya kami bakal sedih!)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar