
TMCBlog.com -MXGP Kelas MX2 World Championship telah menggelar sesi Qualifying Race putaran ke-10 di Samota, Sumbawa pada Sabtu (24/6/2023). Sesi kualifikasi pertama berakhir positif bagi Delvintor Alfarizi, meskipun dia tidak berhasil meraih poin. Pebalap JM Racing Astra Honda tersebut finis di urutan ke-16, dengan kecepatan yang kompetitif.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar