
TMCBLOG.com - Seperti Kita ketahui bahwa Aleix Espargaro membawa Ducati merengkuh kemenangan pertamanya di era MotoGP 4 tak sekaligus kemenangan dirinya seanjang mengikuti gelaran balap Grand Prix. Aleix Juga yang mengumpulkan kesemua 6 point yang dibutuhkan Oleh Aprilia Untuk lepas dari status Konsesi. Ia jelas adalah Ace Rider Aprilia Saat ini, Pembalap yang punya role penting sebagai pimpinan serta referensi pengembangan Untuk RSGP. Namun Seperti Yang kita sempat baca di artikel sebelumnya, Status Kelanjutan Kontrak Aleix dikabarkan terhambat setelah apa yang ia bisa persembahkan Ke Aprilia. Read more of this post
Tidak ada komentar:
Posting Komentar