TMCBLOG.com - Red Bull Ring selalu menjadi Momok Buat Motor motor Inline 4 di tahun tahun lalu semenjak Venue ini kembali digelar.Selain Trek Plaing Cepat, Mungkin ini adalah Trek paling stop-and-Go sepanjang Musim dan karakter Stop-and-Go jelas secara natural Bukanlah Karakter yang 'Inline' dengan mesin Inline 4 dimana konfigurasi lebar dari Mesin ini memiliki inersia biadab yang membuatnya jago di Speed/ Long Corner. Karena 'tikungan Mati' berbentuk V ( V-Shape) Mayoritas tikungan utama di red Bull ring butuh turun gear, jarang mengandalkan teknik gantung rpm dan tentunya Butuh akselerasi biadab saat keluar tikungan  . . . namun fenomena 2021 itu terlihat berbeda.Continue reading "Race MotoGP Styria 2021 . . Akankah jadi kebangkitan Inline 4?"