TMCBLOG.com -  Marc Marquez dan Sachsenring adalah kombinasi yang paling harmonis dalam 7 kali Balapan terakhir sebelum Musim 2021 ini. Logis kiranya jika ada Pembalap yang memandang bahwa mengalahkan Marc di Sachsenring adalah sesuatu yang spesial, sama Spesialnya ketika Rins menang di Austin dua tahun yang lalu. Nah bagaimana Keadaan Marc Sendiri jelang race weekend GP jerman ini. Beberapa menit yang lalu Marc mengungkapkan kepada jurnalis termasuk tmcblog dalam Zoom Debrief . . Read more of this post