Iwanbanaran.com - Cakkk....komentar pedas dilontarkan mantan pelatih Valentino Rossi Luca Cadalora terhadap kondisi Marc Marquez. Menurut Luca, Marc saat ini pada kondisi sulit. Fase yang memang harus diterima bahwa bisa saja kemampuan baby Alien tidak akan setajam dulu sebelum cedera. Mungkin terkesan pedas namun sebagai mantan pembalap sekaligus pelatih Rossi...itulah yang dilihat oleh Luca Cadalora. Melalui Gpone, Luca mengatakan bahwa keajaiban Marc sudah menguap. " Keajaiban Marc Marquez sudah menguap...." seru Luca Cadalora. Waaahhhh.... Read more of this post